Sabtu, 07 April 2012

Resume Analisis Pendapatan Nasional Untuk Perekonomian Tertutup Sederhana dan Pertumbuhan ekonomi

Resume Analisis Pendapatan Nasional Untuk Perekonomian Tertutup Sederhana dan Pertumbuhan ekonomi
Pendapatan Nasional dengan Perekonomian Tetutup Sederhana Dua Sektor
Produk nasional bruto di kurang pajak tak langsung ditambah dengan subsidi. Pendapatan nasional dengan Perekonomian tertutup merupakan penjumlahan dari 5 hal, yaitu :
1.      Gaji yang didapat buruh atau karyawan
2.       Pendapatan dari bisnis individu, misalnya wirausaha
3.      Keuntungan dari perusahaan
4.      Pendapatan bunga selisih dari perusahaan
5.      Pendapatan sewa

Hubungan Antara Pertumbuhan Ekonomi, Inflasi dan Pengangguran
            Inflasi adalah kenaikan tingkat harga yang umum secara terus-menerus. Inflasi terbagi menjadi 3 jenis, yaitu :
1.      Inflasi tarikan permintaan (demand-pull inflation)
2.      Inflasi desakan biaya (cost-push inflation)
3.      Inflasi karena pengaruh import (imported inflation)
Jika inflasi berada pada angka 2 sampai 4 persen, maka inflasi tersebut masih rendah menunjukan bahwa perekonomian suatu negara baik. Jika berada pada posisi 7 sampai 10 persen maka inflasi tinggi.tinggi rendahnya suatu inflasi sangat berpengaruh pada banyak sedikitnya pengangguran. Jika inflasi tinggi maka pengganguran di suatu negara akan sedikit, dikarenakan bila inflasi tinggi maka banyak perusahaan yang membutuhkan tenaga kerja yang banyak. Sebaliknya jika inflasi rendah maka penggaguran akan tetap banyak. Hal ini dapat dilihat dengan menggambarkan kurva Philip.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar